B. Arab Sekolah Menengah Atas silahkan ananda buat fii'lul mudori' (kata sekarang / akan datang ) menggunakan huruf nashob lan ( tidak akan ) dari kata kerja MEMBUKA ( YAFTAHU untuk 14 dhomir ) tolong bantuin ​

silahkan ananda buat fii'lul mudori' (kata sekarang / akan datang ) menggunakan huruf nashob lan ( tidak akan ) dari kata kerja MEMBUKA ( YAFTAHU untuk 14 dhomir ) tolong bantuin ​

Jawaban:

Semoga membantu , Bila tulisannya kurang jelas bisa tanya ya...

Penjelasan:

Fiil mudhori' adalah kata kerja yang menunjukkan waktu sedang terjadi hari ini atau waktu yang akan datang. Ciri-ciri Fiil mudhori' adalah didahului oleh salah satu huruf ا ن ي ت . Fiil mudhori' adalah fiil mu'rob (yang artinya harokat akhirnya bisa berubah) Karena di sini bertemu dengan Amil nashob berupa لن maka, dibaca nashob (fathah) huruf akhirnya. Contoh:

Aslinya : يَفْتَحُ

Menjadi : لَنْ يَفْتَحُ

kecuali pada dhomir هم، هما، انتما، انتم،انتن

Maka bukan lagi dibaca fathah tapi, dengan membuang nunnya. Contoh:

Aslinya : يفتحان، تفتحان، يفتحون، تفتحون ، تفتحين

kemasukan لَنْ menjadi :

لن يفتحا، لن تفتحا، لن يفتحو، لن تفتحو، لن تفتحي

Wallahu 'alam bishawaab

Semoga bermanfaat

[answer.2.content]